tambahluhur.id- Senin 15 Mei 2023 Pemerintah Desa Tambah Luhur menyelenggarakan kegiatan Penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD) yang bertempat di Balai Desa Tambah Luhur. Tepatnya pada pukul 13.00 WIB dikarenakan pada pagi harinya banyak sekali kegiatan yang ada di Desa...
APA ITU FKP REGSOSEK 2023? YUK SIMAK PENJELASANNYA..
15 Mei 2023 11:09:17
191 Kali
Administrator
tambahluhur.id- Registrasi Sosial Ekonomi (Regsosek) merupakan kegiatan yang sebelumnya sudah dilakukan pada 15 Oktober hingga 14 November 2022 lalu, FKP Regsosek 2023 ini merupakan tindak lanjut dari hasil pendataan awal Regsosek yang kedepannya menjadi basis data yang berguna bagi kementerian, lembaga,...
PENGAMBILAN SUMPAH JABATAN KEPALA DUSUN 02 TAMBAH LUHUR
18 April 2023 11:54:11
201 Kali
Administrator
Tambahluhur.id – Pelantikan Kepala Dusun (Kadus) 02 Desa Tambah Luhur dilaksanakan di Balai Desa Tambah Luhur pada Selasa (18/04) pukul 10.00 WIB. Acara tersebut dipimpin langsung oleh Kepala Desa Tambah Luhur yakni WIDODO, turut pula dihadiri Camat Purbolinggo yang diwakili oleh Bapak Suradi,...
PEMILIHAN KEPALA DUSUN 02 DESA TAMBAH LUHUR, SIAPAKAH YANG TERPILIH???
11 April 2023 11:50:08
196 Kali
Administrator
Tambahluhur.id-Minggu/(09/04/2023) Bertempat di Balai Desa Tambah Luhur diadakan acara yaitu Pemilihan Kepala Dusun 02 yang baru karena atas dasar berbagai hal, contohnya karena terjadinya perolingan antar jabatan perangkat desa yang mengakibatkan kekosongan jabatan kepala dusun 02.
Untuk mengisi kekosongan...
TAMBAH LUHUR | Jum'at , 03 Maret 2023 Pemerintah Desa Tambah Luhur beserta jajarannya mengadakan kegiatan jum’at bersih di lingkungan Balaidesa Tambah Luhur. Kegiatan ini dimulai sekitar pukul 07.30 WIB dengan kegiatan membersihkan rumput-rumput liar yang mulai tumbuh serta merapihkan...
JUM'AT CURHAT KAPOLSEK PURBOLINGGO BERSAMA PEMDES TAMBAH LUHUR
20 Februari 2023 13:15:54
131 Kali
Administrator
Tambahluhur.id- Jum’at curhat adalah salah satu kegiatan Program Polri sebagai upaya untuk meningkatkan silaturahmi sekaligus mendengarkan curahan hati masyarakat kemudian dicatat dan dicarikan solusi dari setiap permasalahan yang diadukan terkait kamtibmas.
Sebagaimana Polsek Purbolinggo...
MUSDESUS (MUSYAWARAH DESA KHUSUS) Penetapan BLT DD Tahun 2023
11 Januari 2023 11:16:00
169 Kali
Administrator
Dalam Rangka Program Pemulihan Ekonomi Nasional berupa Perlindungan Sosial dan Penanganan Kemiskinan Ekstrem dalam bentuk Bantuan Langsung Tunai Dana Desa. Desa Tambah Luhur Kecamatan Purbolinggo Kabupaten Lampung Timur Melaksanakan Musyawarah Desa Khusus dengan Agenda Validasi, Finalisasi dan Penetapan...
tambahluhur.id- Sebanyak 87 Keluarga Penerima Manfaat (KPM) di Desa Tambah Luhur Kecamatan Purbolinggo Kabupaten Lampung Timur, menerima Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD) sebesar Rp. 900.000,- (Sembilan Ratus Ribu Rupiah) per KK. Penyerahan Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD) tersebut dilaksanakan...