Peringati HUT Desa Tambah Luhur, PEMDES Gelar Sunat Massal
22 September 2022 09:44:09
270 Kali
Administrator
tambahluhur.id- Sunat Massal merupakan kegiatan penutup dari seluruh rangkaian kegiatan yang telah dilaksanakan oleh PEMDES dalam rangka Peringati HUT Desa Tambah Luhur. Sunatan massal dilaksanakan pada 09 September 2022 pukul 09.00 WIB di Balai Desa Tambah Luhur tepatnya diruangan...
Rangkaian Kegiatan Memperingati Hari Ulang Tahun Desa
29 Agustus 2022 12:05:22
260 Kali
Administrator
Tambah Luhur - Dalam Rangka menyambut Hari Ulang Tahun Desa Tambah Luhur yang Ke-69 tahun, Pemerintahan Desa Tambah Luhur beserta Pemuda-Pemudi, Tokoh Masyarakat dan Tokoh Agama mengadakan berbagai kegiatan baik berupa hiburan rakyat maupun jenis kegiatan olahraga dan pengajian. Berbagai...
Tambahluhur.id – Tanggal 09 Agustus 2022 bertempat di Balaidesa Tambah Luhur telah dilaksanakan Rembuk Stunting dengan Peserta rembuk stunting Desa meliputi aparat dan kepala desa, tim pendamping desa, BPD, tim perencana kegiatan Desa, unsur PKK, KPMD, Kader Posyandu, Bidan desa, tendik PAUD.
Rembuk...
DAWAM RAHARJO Serahkan BLT-DD secara Simbolis pada Warga Tambah Luhur
13 Juli 2022 11:27:19
193 Kali
Administrator
tambahluhur.id – Pembagian Bantuan Langsung Tunai (BLT-DD) Periode 2 yaitu Bulan April, Mei dan Juni tahun 2022 pada Hari Rabu, 13 Juli 2022 Pukul 07.30 WIB di Aula Balai Desa Tambah Luhur Kecamatan Purbolinggo Kabupaten Lampung Timur yang disambut bahagia oleh Keluarga Penerima Manfaat...
Pengisian Anggota BPD Masa Bhakti 2022-2028 Desa Tambah Luhur
04 Juli 2022 11:58:03
179 Kali
Administrator
Tambahluhur.id- Berkaitan dengan akan berakhirnya masa jabatan BPD Desa Tambah Luhur, bertempat di Balaidesa Desa Tambah Luhur, Sabtu (02/07) telah dilaksanakan Pemilihan Anggota BPD Desa Tambah Luhur masa bhakti 2022-2028.
Ketua panitia pemilihan Badan Permusyawaratan Desa (BPD) Bapak Saropi mengatakan,...
Kegiatan Program Padat Karya Tunai Di Desa Tambah Luhur
03 Juni 2022 10:42:49
197 Kali
Administrator
tambahluhur.id-Melalui Program Padat Karya Tunai Desa (PKTD) Desa Tambah Luhur menganggarkan untuk kegiatan penggalian irigasi pertanian yang berada di RT 007 sampai dengan RT 008 RW 004 Dusun II Desa Tambah Luhur dengan panjang mencapai 326,5 M. dan dengan adanya kegiatan tersebut sejumlah warga pun...
Tambahluhur.id
Desa Tambah Luhur, Pada Jum’at 20 Mei 2022 Ketua DPRD Kabupaten Lampung Timur Bapak Hi. Ali Johan Arif, S.E.,M.Si. kunjungi Pemerintah Desa Tambah Luhur untuk melakukan Penyelenggaraan Hubungan Masyarakat pada siang hari seusai ibadah solat Jum’at tepatnya Pukul...
Tambahluhur.id-
Selasa (31/05/2022) tepatnya di Balai Desa Tambah Luhur telah dilaksanakan Sosialisasi Pencegahan Penyakit Kanker yang diselenggarakan oleh Yayasan Kanker Indosesia yang diikuti oleh perangkat desa Tambah Luhur dan ketua RT. Di zaman modern, pengaruh lingkungan serta pola makan bisa...